Langsung ke konten utama

Postingan

Unggulan

SISTEM PENGELOLAAN LIMBAH DI RSU. GRIYA WALUYA

  SISTEM PENGELOLAAN LIMBAH DI RSU. GRIYA WALUYA     1.     Limbah medis dan B3 Limbah medis yang ada di RS Griya Waluya dihasilkan dari beberapa sumber yaitu unit pelayanan, ruang perawatan pasien, Ruang Operasi, Poliklinik dan ruang pelayanan kesehatan lainnya. Jenis limbah medis yang dihasilkan antara lain limbah infeksius, limbah benda tajam, limbah patologi, limbah sitotoksik, limbah berbahaya dan beracun. Limbah-limbah tersebut kemudian disimpan dalam TPS limbah B3 . Sebelum masuk ke TPS limbah B3 , pada setiap ruang yang menghasilkan limbah medis telah dilakukan pemilahan.   Dalam setiap ruangan tersebut telah tersedia tempat sampah dilengkapi dengan kantong plastik berwarna kuning dan diberi label “Limbah Medis”. Limbah medis yang dihasilkan setiap ruangan diambil setiap hari oleh petugas housekeeping . L imbah - limbah tersebut   dikumpulkan di   beberapa titik pengumpulan selanjutnya di angkut menggunakan gerobak menuju ke TPS limbah B3 (titik pengumpulan dan jalur

Postingan Terbaru